Komen Lida Adakan Pelatihan Jurnalistik Gratis Bagi Milenial


 Penulis: Elvrida Lady Angel Purba | Editor: Hendra Wattimena

SUDUTPLAMBON.COM-Dalam menulis suatu keterampilan atau kegiatan mengelola bahan berita, mulai dari peliputan sampai pada penyusunan yang layak disebarluaskan kepada masyarakat secara rutin setiap hari, melalui artikel, berita dan opini yang dipublish dimedia massa. Dalam penulisan artikel, berita dan opini memiliki persyaratan agar menciptakan tulisan yang berkulitas. Oleh sebab itu, Komen Lida: Komunitas Melek Literasi Digital Indonesia mengadakan “Pelatihan Jurnalistik Milenial Wujudkan Jurnalisme Muda Yang Berkualitas” kemudian diharapkan dapat memberikan pencerahan kepada semua generasi muda dengan para narasumber yang luar biasa.

Materi yang akan di ajarkan pada pelatihan ini adalah:

1. Teknik wawancara dan penulisan berita

2. Tips dan trik menulis artikel di media online

3. Cara menulis  opini yang berkualitas di media online
πŸ—£️ Narasumber:
1. Feedy Suni
- Co-Founder Komen Lida dan tarenfah
2. Hendra Wattimena
- Founder www.sudutplanbon.com dan penulis di kompasiana
3. Timey Early
- Founder Oredu Indonesia dan Penulis di Kompasiana

πŸ‘¨πŸ»‍πŸ’»Moderator  :
Elvrida Lady Angel Purba
• Mahasiswa Universitas Negeri Medan dan Penulis Kompasiana

πŸ“† Sabtu, 30 April 2022
⏰ 14:00 WITA - Selesai
πŸ–₯ Via Zoom Meeting

Benefit:
πŸ“’ Ilmu yang bermanfaat
πŸ–¨ E - sertifikat
πŸ‘« Relasi
🎁 Publikasi Gartis Artikel dan Opini di Media

Link Pendaftaran: Klik di sini
Salam Literasi

Sudut Plambon
Sudut Plambon Media mahasiswa yang fokus membagikan artikel seputar dunia mahasiswa dan juga berita terkini

Posting Komentar untuk "Komen Lida Adakan Pelatihan Jurnalistik Gratis Bagi Milenial"